PeristiwaSumsel

Zakat Bantu Yatim Dhuafa Ini Lanjutkan Sekolah

×

Zakat Bantu Yatim Dhuafa Ini Lanjutkan Sekolah

Share this article

“Saya kangen dan kadang suka iri sama teman-teman yang masih punya ayah. Mereka senang karena ada ayahnya. Kalau mau apa-apa, mau beli apa-apa, bisa bilang ke ayah. Tapi, saya enggak bisa,” ujar Nurmaliza.

Sementara itu, Rumah Zakat mengajak masyarakat untuk membantu biaya pendidikan anak-anak yatim, seperti Nurmaliza. Caranya, cukup berdonasi dan menjadi orang tua asuh.

Adapun besaran donasi Rp. 185.000/anak SD, Rp. 210.000/anak SMP, Rp. 235.000/anak SMA dan Rp.515.000 untuk tingkat Mahasiswa.

Editor : Chandra.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *