Ekonomi

Pemerintah Incar Motor Listrik Tembus 2 Juta Unit pada 2025

×

Pemerintah Incar Motor Listrik Tembus 2 Juta Unit pada 2025

Share this article

“Kami percaya bahwa produksi dan ekspor sepeda motor akan terus tumbuh pada tahun-tahun mendatang,” imbuh Airlangga.

Ia mengklaim penerbitan Peraturan Presiden Nomor 55/2019 sebagai wujud konkret dari komitmen pemerintah dalam menjaga kemandirian energi nasional, sekaligus wujud komitmen yang disampaikan pada UN Climate Conference, COP 21 di Paris, Prancis.

Komitmen itu adalah upaya menurunkan emisi gas rumah kaca (CO2) sebesar 29 persen pada 2023 tanpa bantuan internasional, dan 41 persen dengan bantuan internasional.

“Yang terpenting adalah dalam implementasinya, biayanya bisa menjadi terjangkau bagi masyarakat,” paparnya.

Editor :John.W

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *