SosokSport

Khawatir Man City Tersandung, Pep Guardiola Rindukan Aymeric Laporte?

×

Khawatir Man City Tersandung, Pep Guardiola Rindukan Aymeric Laporte?

Share this article

“Ketika kami menelan sejumlah kekalahan karena kesalahan sendiri, saya memilih tutup mulut. Namun, saya berharap tim kami bisa pulih sepenuhnya.”

Masalah Jangka Panjang
Sesuai keraguan yang beredar, Guardiola pun mencemaskan laju Man City dalam jangka panjang. Menurunkan Rodri dan Fernandinho sebagai bek tengah mungkin berhasil dalam satu atau dua pertandingan, tapi situasinya bisa jauh berbeda saat melawan tim yang lebih kuat.

“Kami masih punya pemain akademi, solusi lainnya. Ketika semangat tim kami tepat, ketika Anda ingin membantu Anda pasti bisa melewati situasi sulit,” imbuh Pep.

“Masalahnya, kami mungkin bisa mengatasi situasi ini dalam jangka pendek, tapi saya tidak tahu apa yang terjadi dalam jangka panjang.”

“Maksudnya saat melawan tim-tim kuat dan Anda tidak bisa mengandalkan pemain yang bermain di posisi seharusnya. Saya tidak tahu apa yang bisa terjadi,” tandas dia.

Editor : Jhon.Wick

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *