EkonomiNusantara

Akhir Tahun IM3 Ooredoo Berikan Tambahan Kuota 24 Jam

×

Akhir Tahun IM3 Ooredoo Berikan Tambahan Kuota 24 Jam

Share this article

Menurutnya, paket Freedom Internet ini dirancang untuk memberikan keuntungan lebih, khususnya bagi pelanggan yang ingin mendapatkan kuota besar di semua jaringan. Ini adalah paket internet khusus akhir tahun dengan harga yang paling terjangkau dibanding provider lainnya.

“Kami paham akan kebutuhan pelanggan di akhir tahun yang memerlukan paket internet berkuota besar dan Stabil untuk mengakses internet, games dan bersosial media. Untuk itu kami memberikan Paket Freedom Internet, paket komunikasi lengkap yang dapat mengakomodasi kebutuhan komunikasi dan akses internet yang semakin meningkat, dan dapat digunakan 24 jam tanpa batasan waktu dengan harga terjangkau. Dengan Paket Freedom Internet, para pelanggan dapat menjalankan rutinitasnya dengan baik dan hemat biayanya.” tambah Eric

“Untuk informasi lebih lanjut tentang IM3 Ooredoo, pelanggan dapat mengakses informasi melalui website www.im3ooredoo.com , tekan *123# , atau download aplikasi myIM3 dari smartphone.” tutupnya (eh)

 

Editor : Chandra.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *