NusantaraPeristiwa

Keakraban yang Terjalin Antara Pasilog Kodim Dan PemDes Kedungsari

×

Keakraban yang Terjalin Antara Pasilog Kodim Dan PemDes Kedungsari

Share this article

Kordanews – Suasana penuh kehangatan yang ditunjukan Pasilog Kodim 0722/Kudus Kapten Cpl Noor Ali dengan Pemerintah Desa Kedungsari saat melaksanakan Anjangsana di Balai Desa Kedungsari sangat terlihat sekali Kemanunggalan TNI dan Rakyat. Rabu (15/04/2020)

TMMD Reg-107 Kodim 0722/Kudus untuk menjalin Kemanunggalan TNI dan Rakyat sangat terasa dan nyata baik itu tercipta ditingkat Pemerintah Desa maupun dengan warga. Seperti yang diperlihatkan Pasilog Kodim Kudus, beliau dengan perangkat Desa Kedungsari setiap saat bercanda untuk mencairkan suasana yang butuh keseriusan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *