Health

Penyebab Kebotakan pada Pria yang Perlu Diwaspadai

×

Penyebab Kebotakan pada Pria yang Perlu Diwaspadai

Share this article

KORDANEWS – Saat rambut mulai sering rontok, kebanyakan pria mungkin khawatir akan mengalami kebotakan. Dapat memengaruhi kepercayaan diri, apa saja yang bisa jadi penyebab kebotakan pada pria?

Berbagai penyebab kebotakan pada pria
penyebab kebotakan pria

Beberapa faktor yang dapat menjadi penyebab kebotakan pada pria adalah faktor keturunan, perubahan hormon, kondisi medis, atau ketika Anda dalam masa pengobatan. Simak ulasan setiap faktornya berikut ini.

1. Faktor keturunan
Sebagian besar kebotakan pria pada usia dini disebabkan oleh faktor keturunan atau genetik.

Kebotakan pria dan wanita dapat disebabkan oleh androgenetik alopecia yang merupakan faktor keturunan dan dipengaruhi oleh hormon androgen, yakni dihydrotestosterone (DHT).

Namun, pria secara umum lebih cepat mengalami kebotakan dibanding wanita. Pada pria, kebotakan bisa terjadi pada masa awal pubertas.

Faktor keturunan dapat memengaruhi di usia berapa Anda mulai mengalami kebotakan dan juga tingkat kebotakan rambut.

2. Perubahan hormon
hormon testosteron pria
Perubahan atau ketidakseimbangan hormon tubuh dapat menyebabkan Anda mengalami rambut rontok yang berujung kepada kebotakan rambut

Salah satu hormon yang berhubungan dengan pertumbuhan rambut yakni hormon androgen atau hormon seks pria.

Fungsi hormon ini salah satunya ialah mengatur pertumbuhan rambut. Penelitian menunjukkan pola kebotakan pada pria berhubungan dengan hormon androgen.

3. Kondisi medis dan penyakit tertentu
anemia pada pria

Ada berbagai macam kondisi medis yang dapat menyebabkan rambut rontok sehingga berujung kepada kebotakan, seperti di bawah ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *