PolitikSumsel

Begini Bunyi Janji Kampanye Pasangan MUSI di AAL

×

Begini Bunyi Janji Kampanye Pasangan MUSI di AAL

Share this article

KORDANEWS – Pelaksanaan kampanye pasangan H Mularis Djahri- H Syaidina Ali (MUSI) yang dilaksanakan di halaman ruko, Prumnas Talang Kelapa, Kecamatan Alang-Alang Lebar Palembang ramai di kunjungan masyarakat dan kader Hanura, Golkar dan PPP, Rabu (28/2).

Calon Walikota (Cawako) Palembang, H Mularis Djahri SH mendengar secara langsung keluhan dari masyarakat terutama pengangguran dan kemiskinan.

“Dari Kecamatan Alang-Alang Lebar mengeluhkan kepada saya tentang air bersih, kemacetan lalu lintas, jalan-jalan yang berlubang yang mana untuk ke pasar sangat sulit mereka jangkau,” kata Mularis

Selain itu warga mengeluhkan banyak sengketa –sengketa lahan di Alang-Alang Lebar,” Justru itu saya juga masukkan juga itu di program saya untuk mensejahterakan warga kota Palembang khususnya Kecamatan Alang-Alang Lebar,” katanya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *