EntertainmentHeadline

DJ Kiran Kartika Siap Goyang Center Stage

×

DJ Kiran Kartika Siap Goyang Center Stage

Share this article

KORDANEWS – Untuk para cluber yang ingin menghabiskan weekendnya, bisa kunjungi Center Stage yang berada di Novotel Hotel & Resort Jl. R. Soekamto Palembang karena ada event khusus yang akan mengoyang para clubers.

Hal ini disampaikan Eddy Setiawan selaku Manager Center Stage Palembang kepada kordanews.com. “Pada hari Sabtu, tanggal 31 Maret 2018, DK Entertainment bekerjasama dengan Center Stage akan menghadirkan Questar Performan DJ Kiran Kartika dengan bertemakan Temptations,” bebernya.

Tidak hanya itu saja, acara juga dimeriahkan oleh penampilan performance dari resident DJ yaitu Wendy Ard dan Qinoy Torsten yang di buka dari pukul10 PM dengan FDC 150K Before Midnight (12:00 AM free heineken) dan FDC 200K After Midnight (Free Ilusions/Long Island).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *