KORDANEWS- Kebotakan merupakan salah satu masalah kesehatan serius bagi pria. Meski tidak membahayakan nyawa, kebotakan bisa mengganggu kepercayaan diri pria.
Klaim soal obat dan terapi untuk mencegah kebotakan banyak beredar. Meski begitu, hanya sedikit yang keampuhannya sudah teruji secara ilmiah.
“Di televisi, radio, dan internet, ada jutaan orang yang mengklaim menemukan obat untuk kebotakan. Namun secara ilmiah, baru ada 4 yang terbukti mampu mencegah kebotakan,” ujar dr William Yates, pakar kebotakan dari Amerika Serikat, dikutip dari Business Insider.
Lalu, apa saja obat pencegah kebotakan yang sudah terbukti secara ilmiah? Berikut penjabarannya:
1. Propecia
Propecia, biasa disebut juga finasteride, merupakan obat berbentuk yang diresepkan oleh dokter. Obat ini bekerja dengan cara memblok hormon-hormon yang menyebabkan kebotakan pada pria.
2. Rogaine













