PeristiwaPolitik

Jamin Pilkada Serentak Lancar, Aparat Kepolisian Sisir TPS di Banyuasin

×

Jamin Pilkada Serentak Lancar, Aparat Kepolisian Sisir TPS di Banyuasin

Share this article

KORDANEWS – Pamatwil Polda Sumsel, Karo SDM Kombes Pol Kristiyono,S.IK, M.Si dan Wadir Intelkam Polda Sumsel didampingi Kapolres Banyuasin AKBP Yudhi Surya Markus Pinem, S.IK bersama pejabat utama Polres Banyuasin dan Kapolsek Pangkalan Balai melakukan monitoring.

Kegiatan tersebut dalam rangka pemantauan langsung giat pemungutan suara di TPS yang ada wilayah Kabupaten Banyuasin. Seperti mengunjungi giat TPS 06, Jalan Roselli, Kelurahan Pangkalan Balai, dan TPS 02, Kelurahan Setereo, Kecamatan Banyuasin III, Rabu (27/07)

Adapun giat Pamatwil Polda Sumsel di wilayah Kabupaten Banyuasin tersebut dalam rangka memonitor dan memantau langsung kegiatan pemungutan suara di TPS berikut sarana prasarana, logistik.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *