HeadlineSport

Legowo, Dirut PT SOM Mundur, Saham SFC Diserahkan kepada Herman Deru

×

Legowo, Dirut PT SOM Mundur, Saham SFC Diserahkan kepada Herman Deru

Share this article

KORDANEWS – Gubernur Sumsel, Herman Deru meminta Direktur PT. Sriwijaya Optimis Mandiri (SOM) Muddai Madang sebagai pengelola klub Sriwijaya FC (SFC) untuk menyerahkan sahamnya demi kebaikan manajemen SFC, hal itu terungkap dalam kegiatan Rembuk Bersama Gubernur Sumsel, Malam Senin (14/1) malam.

Akhirnya secara legowo Muddai Madang menyatakan mundur dari manajemen klub, dan menyerahkan sahamnya dimilikinya kepada Herman Deru. Namun saat ditanyai mengenai penyerahan sahamnya SFC kepada Herman Deru, Muddai tidak berkomentar banyak.

“No coment, silakan tanya ke yang lain,” kata Muddai.

Sementara itu, saat dikonfirmasi mengenai hal tersebut, Herman Deru mengaku akan mengkaji hal tersebut dulu apakah boleh seorang Gubernur mempunyai saham.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *