HeadlineSport

Komdis PSSI Berikan Denda Rp 25 Juta Terhadap Sriwijaya FC

×

Komdis PSSI Berikan Denda Rp 25 Juta Terhadap Sriwijaya FC

Share this article

KORDANEWS — Komisi Disiplin (Komdis) Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) berikan denda terhadap Sriwijaya FC sebesar Rp 25 Juta.

 

 

 

Denda yang diberikan Komdis akibat melanggar Fair Play saat pertandingan lawan Perserang Serang, Rabu (21/8/2019) lalu.

 

 

Ditambah lagi enam pemain Sriwijaya FC mendapatkan kartu kuning yakni Akbar Zakaria, Yericho Christiantoko, Ryan Wiradinata, Hapit Ibrahim, Yongky Aribowo dan Rahmat Juliandri.

 

 

Dengan dikenakan denda ini, Sriwijaya FC telah dikenakan denda sebanyak Tiga kali dengan total mencapai Rp 175 juta. Hal ini menjadikan Sriwijaya FC sebagai kontestan Liga 2 terbesar dalam hal hukuman denda dari Komdis PSSI.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *