EkonomiOtomotif

Motor Baru Kawasaki Segera Jajaki Aspal Indonesia

×

Motor Baru Kawasaki Segera Jajaki Aspal Indonesia

Share this article

 

KORDANEWS – Skuter matik masih menjadi pemimpin pasar sepeda motor di Indonesia. Angkanya cukup besar, mencapai 80 persen dari seluruh populasi kuda besi.

Tak heran, jika para anggota Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia atau AISI berlomba-lomba menghadirkan skuter matik yang paling keren.

Meski demikian, hal itu tidak dilakukan oleh satu anggotanya. Kawasaki Indonesia tidak pernah tertarik untuk memasarkan skuter matik. Mereka tetap konsentrasi di pasar yang selama ini dikuasai, yakni trail dan sport.

Terbukti, penjualan KLX 150 mereka selalu tinggi setiap bulannya. Begitu pula dengan seri Ninja 250, baik edisi satu silinder maupun dua silinder.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *