Nusantara

Excavator dan Dam Truk Ikut Gotong Royong Di TMMD 107

×

Excavator dan Dam Truk Ikut Gotong Royong Di TMMD 107

Share this article

 

KORDANEWS – Pelaksanaan Pra-TMMD Reguler 107 Kodim 0722/Kudus sudah mulai berjalan sejak beberapa hari yang lalu, Pekerjaan penimbunan dan pemerataan tanah untuk sasaran jalan Betonisasi terus dikebut walaupun cuaca kurang mendukung. Senin,(09/3/2020).

 

 

 

Cuaca yang sering hujan membuat jalan licin dan mudah selip untuk di lalui oleh mobil pengangkut tanah, tidak hanya TNI dan warga desa saja yang bisa bergotong royong, Excavator dan Dam truk pun ikut bergotong royong.

 

 

 

Darmaji sopir Dam Truk mengatakan, Licin jalanya habis hujan tadi malam untuk itu ban mobil selip dan keluar dari badan jalan.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *