Nusantara

TMMD Reguler 107 Kodim Kudus Siap di Buka

×

TMMD Reguler 107 Kodim Kudus Siap di Buka

Share this article

 

KORDANEWS – Berbagai macam kegiatan dan persiapan sudah dilaksanakan untuk menyambut pembukaan TMMD Reguler 107 Kodim 0722/Kudus yang berlokasi di Desa Kedungsari, Kecamatan Gebog, Kabupaten Kudus.
Berbagai kegiatan penyiapan alat peralatan sudah mulai di persiapkan seperti pembuatan patok untuk tanda tempat sasaran. Rabu,(11/3/2020).

 

 

Warga bersama anggota Satgas Pra-Tmmd guyub bersama membuat tanda sasaran tersebut. Rochim (35) sembari menunggu waktu mengatakan, Dengan senang hati kami bisa membantu dan ikut membuat patok, apa yang bisa kami bantu ya kami akan kerjakan supaya TMMD di desa kami berjalan dengan baik, kata Rochim.

 

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *