“Saya pribadi mengucapkan banyak trimakasih kepada pak tentara dan warga yang melaksankan pembuatan rangka tiang besi cor untuk rumah saya ini,” Ujar Sulkan.
Nilai dari Kerjasama dan Bahu-membahu adalah kegiatan fisik yang sesuai dengan salah satu tujuan TMMD Reg Ke 107 Kodim 0722/Kudus untuk mempercepat pembangunan di segala bidang.
Editor : Redaksi













