PeristiwaSumsel

Buka Rakor Perdana Tahun 2020, Plt Bupati Juarsah : Berikan Pelayanan Prima Kepada Masyarakat

×

Buka Rakor Perdana Tahun 2020, Plt Bupati Juarsah : Berikan Pelayanan Prima Kepada Masyarakat

Share this article

“Kedepan, Ada tanggungjawab dan tugas berat yang sudah menanti dan harus kita laksanakan demi terwujudnya #MERAKYAT Muara Enim untuk Rakyat yang Agamis, Berdaya Saing, Mandiri, Sehat dan Sejahtera.” terang Juarsah.

Hadir dalam rakor tersebut, Anggota DPRD Dapil I, Sekretaris Daerah, Para Asisten, Staf Ahli, Para Kepala Perangkat Daerah Lingkup Pemkab Muara Enim, Camat, Kades, Ketua BPD, Ketua TP-PKK Kabupaten Muara Enim/ Kecamatan/ Desa dan perwakilan BUMN/ BUMS Wilayah Dapil I Kabupaten Muara Enim.

Editor : Chandra

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *