Selanjutnya kegiatan kunjungan kerja Kapolda Sumsel dilakukan penanaman pohon di halaman Polrea Muratara, dan melakukan rapat internal.
Kapolda menyampaikan beberapa poin arahan, seperti peningkatan kewaspadaan, eksistensi polri dalam pengamanan, dan persiapan pengamanan pilkada. “Saya bangga di sini walau Polresnya baru terbentuk tapi sudah eksis. Ingat jaga kesehatan jangan sampai kita sosialisasi Covid tapi kita tidak sehat. Kita bakal hadapi Pilkada, jadi kita harus tetap sehat,” ujar kapolda. (ts)
Editor : Surya S













