Nusantara

Jelang Pensiun, Tentara Ini Ingin Berbuat Terbaik di TMMD Tambakselo

×

Jelang Pensiun, Tentara Ini Ingin Berbuat Terbaik di TMMD Tambakselo

Share this article

Dia mengaku berdinas sebagai anggota TNI sudah dillakoni selama 30 tahun, tentu sudah banyak makan garam, sudah mengalami suka dan duka. Untuk itu kini di ujung berdinas dirinya ingin berbuat yang terbaik, kebetulan ada momen TMMD Reguler.

”Desa Tambakselo termasuk wilayah kerja saya, karena berada di wilayah Koramil Wirosari. Di sela-sela kesibukan dinas sehari-hari saya juga sempatkan membantu Babinsa Tambakselo, untuk sosialisasi kepada warga tentang pelaksanaan TMMD itu,” beber Sertu Djono, yang sudah mulai ikut aktif di Pra TMMD. (Pendim Purwodadi)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *