Nusantara

Sinergitas Tiga Pilar Terus Meningkat di Lokasi TMMD

×

Sinergitas Tiga Pilar Terus Meningkat di Lokasi TMMD

Share this article

Babinsa Tambakselo, Serda Suparman mengatakan, tidak bisa ditampik bahwa di gelaran TMMD mampu meningkatkan sinergi antara TNI dan warga masyarakat , termasuk Polri. Menyusul di TMMD sejumlah anggota Polri juga aktif terlibat di sejumlah kegiatan.

”Saya puas, selain semua sasaran fisik TMMD dipastikan akan rampung, di pelaksanaan TMMD Tambakselo mampu meningkatkan sinergitas antara TNI dan Polri berikut warga masyarakat,” tandas Babinsa Serda Suparman.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *