Nusantara

Terus Dekati Anak-anak di Lokasi TMMD

×

Terus Dekati Anak-anak di Lokasi TMMD

Share this article

KORDANEWS – Bukan anggota TNI jika tidak pandai membawa diri saat bertugas, termasuk tugas di loksi TMMD Reguler ke-109 Kodim 0727/Karanganyar/Korem 074/Warastratama, Desa Jatiwarno, Kecamatan Jatipuro, Kabupaten Karganyar, Jawa Tengah.

Seperti yang dilakukan oleh Koptu Sugiono, salah satu anggota Satgas TMMD Kodim Karanganyar. Di sela-sela tugas TMMD, sebagai bentuk rasa simpati terhadap warga, personil Satgas TMMD Reguler ke-109 Kodim 0727/Karanganyar/Korem 074/Warastratama, itu terus mendkati anak-anak di Desa Jatiwarno, Kecamatan Jatipuro, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.

Menjalin kedekatan da memberikan kue atau makanan kecil kepada anak-anak desa sasaran TMMD tersebut. Banyak hal saat dekat dengan naak-anak di desa sasaran TMMD itu.

Tampak Koptu Sugiono memberikan kue kepada Rina (7) dan Erni (8), saat keduanya sedang menunggu bapaknya yang sedang mengikuti gotong royong membangun jembatan. Dikatakan bahwa kue yang diberikan kepada anak-anak itu merupakan bentuk simpati kepada warga khususnya kepada anak kecil.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *