Nusantara

TNI Dan Warga Kejar Target di Pra TMMD

×

TNI Dan Warga Kejar Target di Pra TMMD

Share this article

Dengan kerja keras sejak di Pra TMMD, lanjut Danramil Cepiring, diharapkan, nantinya semua sasaran fisik yang telah diprogramkan bisa selesai semua, sebelum atau bersamaan upacara penutupan TMMD. ”Selain itu, antisipasi musim yang sangat panas terik matahari. Kalau pekerjaan sudah bisa dikejar sejak Pra TMMD, InsyaAllah target akan tercapai,” tambah Kapten Cpl. Esti.

 

 

Editor : Redaksi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *