Pada hari Selasa 06 Oktober 2020 status naik menjadi Pasien Dalam Pengawasan (PDP) dan dirujuk ke RSUD Telogorejo semarang dikarenakan Stroke dan demam
Pasien tersebut diketahui memiliki riwayat penyakit paru-paru dan Stroke Meski sudah ada kepastian PDP Corona, warga tersebut tetap dimakamkan dengan prosedur Corona oleh petugas,” tuturnya.
Semuanya harus menggunakan standar Covid-19, baik orang yang negatif maupun yang positif, sesuai dengan prosedur yang ditetapkan oleh pemerintah, untuk mencegah penyebaran Covid-19,” tambahnya .
Editor : Redaksi













