“Matursuwun atas rawuhipun Bapak Danramil sak rombongan ke Pondok Darul Muttaqien, mugi dadoske keberkahan, ” ujar KH Nurkolis pimpinan pondok pesantren.
“Santri adalah generasi penerus bangsa yang tidak hanya agamis, tapi juga intelek. Bangsa yang besar dibelakangnya ada pemuda-pemudi, khususnya santri yang selalu berdoa dan berusaha. Selamat Hari Santri Nasional 2020”, ujar Kapten Ajis Bukhori Muslim selaku Danramil 09/Plantungan.
Editor : Redaksi













