Menurut Sugiyo, dengan rumah baru tentu harapannya dapat untuk membangkitkan semangat serta gairah kehidupan akan bertambah pula. Sehingga dengan begitu akan terwujudlah kehidupan yang mapan, nyaman dan bahagia baik secara lahir maupun batin.
Editor : Redaksi













