HeadlineSumsel

Asian Games 2018, Ampera ditutup

×

Asian Games 2018, Ampera ditutup

Share this article

“Silahkan parkir disitu tujuh titik yang telah kita tentukan itu. Di sana juga akan diletakan mobil shuttle yang datang 5 menit sekali. Kendaraan bisa parkir di sana,” ungkap dia.

Menurut Uzirman, ini dilakukan untuk mengurangi kepadatan kendaraan di Jakabaring. Bagi masyarakat berkendaraan pribadi baik mobil maupun motor yang ingin menyeberang dari Seberang Ilir ke Seberang Ulu maupun sebaliknya bisa melalui Jembatan Musi IV dan Musi VI.

“Jadi meskipun Jembatan Ampera ditutup, kendaraan tetap bisa menyeberang, tapi saat Asian Games tidak lewat Jembatan Ampera melainkan melalui Jembatan Musi IV maupun VI,” pungkas Uzirman. (Ab)

Editor: awan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *