Sumsel

Ungkap Kasus Lima Anggota Polsek Lubuk Linggau Selatan Terima Penghargaan

×

Ungkap Kasus Lima Anggota Polsek Lubuk Linggau Selatan Terima Penghargaan

Share this article

Peristiwa bermula dari merampok di gudang milik PT Sriwijaya Distribusindo Raya (SDR) di Jalan Soekarno-Hatta, Kecamatan Lubuklinggau Utara, Kota Lubuklinggau, Rabu (22/11/2017) sekitar pukul 03.00 WIB dini hari. Yang menyebabkan seorang perwira Polri dari Brimob mengalami luka tembak, akibat ditembak oleh para pelaku. Hingga akhirnya tim Polsek Lubuk Linggau Selatan berhasil mengungkap kasus tersebut dengan ada penemuan mayat salah satu pelaku di jembatan simpang periuk.

“Atas prestasi tersebut maka kami sangat mengapresiasi bagi anggota yang telah bekerja keras dan berhasil mendapatkan penghargaan, oleh karena itu diharapkan agar seluruh personel yang ada di Mapolres Lubuk Linggau bisa lebih semangat dalam bekerja di tengah-tengah masyarakat,” pungkas dia.

editor : awan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *