HeadlineSumsel

Musim Banjir, Warga Musi Rawas Tangkap Buaya

×

Musim Banjir, Warga Musi Rawas Tangkap Buaya

Share this article

“Iya itu habitatnya, tapi tidak ganggu dia. Kecuali saat musim hujan dan musim air sungai pasang. Barulah buaya-buaya ini naik ke permukaan dan kolam warga,” katanya.

Sementara itu, Kapolsek Purwodadi Iptu Suarman mengatakan, buaya ini sempat akan dilepaskan kembali ke habitat asli di daerah tersebut. Namun warga tetap melakukan penolakan dan minta untuk dibawa oleh polisi dan BKSDA Sumsel.

“Kemarin sempat mau dilepas ke habitat aslinya, tapi warga disana gak mau dan menolak semua. Ya sudah akhirnya sore kita putuskan untuk dibawa oleh BKSDA dulu agar warga juga tidak resah,” kata Suarman.

Editor : ardi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *