HeadlineKriminalPeristiwa

Polisi Temukan Jenazah Diduga Sopir Taksol di Kebun Sawit Muara Lakitan

×

Polisi Temukan Jenazah Diduga Sopir Taksol di Kebun Sawit Muara Lakitan

Share this article

Diketahui, Sofyan hilang kontak bersama mobilnya Daihatsu Sigra Nopol BG 1274 UN setelah mengantar penumpang dari KM 5 dengan tujuan KFC simpang Bandara 29 Oktober 2018.

Menerima kabar keluarga mereka hilang kontak istri korban langsung melaporkan hilangnya korban ke Polda Sumsel. Terakhir ini Sofyan diketahui tewas dibunuh usai dirampok. Kepastian itu setelah satu dari empat pelaku Ridwan alias Rido (42) ditangkap pada Minggu (11/11) sekitar pukul 20.30. (Dik)

Editor: Janu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *