EkonomiSumsel

Jelang Event Honda Sport Motoshow, Astra Motor Sumsel Gelar Roadshow Honda Fest

×

Jelang Event Honda Sport Motoshow, Astra Motor Sumsel Gelar Roadshow Honda Fest

Share this article

Ronny Agustinus selaku Kepala Wilayah Astra Motor Sumsel melalui Promotion Supervisor Mahendra dalam kata sambutannya mengatakan, kegiatan Honda Fest ini merupakan bentuk kepedulian Honda terhadap para pelajar terutama
Siswa-siswi SMA dan SMK di Kota Palembang. Roadshow Honda Fest 2018 sendiri dimulai dari Juli sampai September 2018, dalam kegiatan ini dikuti sebanyak 30 sekolah ikut ambil bagian.

“Astra Motor Sumsel mengadakan Honda Fest dengan tujuan mengedukasi para pelajar agar memiliki pemahaman mengenai cara berkendara yang aman dan nyaman. Selain menekankan pentingnya #Cari_Aman, Astra Motor Sumsel juga sekaligus ingin mengarahkan para pelajar untuk berperilaku positif, salah satunya melalui kegiatan ekstra kulikuler sekolah,” tutup Mahendra. (eh)

Editor : Chandra Baturajo.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *