EkonomiSumsel

Ide Menhub, Pelabuhan TAA Dijadikan Pelabuhan Barang

×

Ide Menhub, Pelabuhan TAA Dijadikan Pelabuhan Barang

Share this article
KORDANEWS – Menteri Perhubungan (Menhub), Budi Karya Sumadi memiliki ide untuk Pelabuhan Tanjung Api-Api (TAA), Sumsel dijadikan sebagai pelabuhan barang.

Ide untuk mengubah dari sebelumnya pelabuhan penumpang menjadi pelabuhan barang, muncul dikarenakan Pelabuhan TAA hingga saat ini tidak kunjung optimal dalam pengangkutan penumpang.

” Selain itu ide tersebut muncul dari Dishub Sumsel karena pada dasarkan belum maksimal penggunaannya untuk pelabuhan penumpang, “katanya saat melakukan kunjungan ke Palembang, Sabtu (8/12).

Menurutnya, ide ini cukup baik untuk mengangkut barang dari Sumsel ketempat yang terdekat terlebih dahulu seperti ke Bangka Belitung (Babel).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *