HeadlinePeristiwaSumsel

Ini Wilayah Rawan Banjir Dan Longsor di Muara Enim

×

Ini Wilayah Rawan Banjir Dan Longsor di Muara Enim

Share this article

Sementara kesiap siagaan dari pihak TNI khusunya Danrindam rindam melaporkan, pihaknya tetap berkoordinasi dengan semua pihak khusnya ke kodim, pihaknya menyiapkan satu pelton personil.

“Personil inilah yang akan bergerak cepat dan akan mendahului yang lain, mereka memiliki satu ransel yang memiliki kesiapan tiga hari makanan, namun terkait peralatan pihaknya memiliki alat seadanya, namun perlu penambahan perahu lainnya,” Kata Kolonel Infantri Tri Rana Subeti S.Sos MM, Danrindam dua Sriwijaya.

Disisi lain pihak PUPR Kabupaten Muaraenim, saat ini mempersiapkan alat berat seperti loder dan doser, bahkan di wilayah semende ditempatkan satu alat berat yang tetap berada di Kecamatan SDL.

Sementara, Wakil Bupati Muara Enim H Juarsah SH pada saat memimpin rapat ini mengatakan, di triwulan pertama ini nampak sekali bencana banjir dan longsor, hal ini terlihat sekali karena intensitas curah hujan yang cukup lebat hampir merata di Kabupaten Muara Enim.

“Kita tetap mengutamakan kepentingan masyarakat, apalagi terkait dengan kondisi alam yang saat ini cukup ekstrim, maka dengan dilaksankan rapat koordinasi ini, maka semua opd dan fkpd menyatu untuk kesiap siagaan atau mengantisipasi bencana longsor banjir ini, termasuk dinas kesehatan, akan menyiapkan distribusi obat-obatan,” tutur Juarsah. (Ari)

Editor : Chandra

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *