KORDANEWS —- Memasuki arus mudik lebaran 2019, tiket kereta api jenis ekonomi masih menjadi pilihan masyarakat Kota Palembang untuk pulang kampung.
Saat puncak arus mudik transportasi kereta api di Palembang dipastikan akan terjadi pada H-5 hari Raya Idulfitri. Meskipun belum mencapai puncaknya hingga hari ini tiket kelas Ekonomi telah habis dibeli untuk para pemudik dan menyisakan tiket kelas Bisnis dan Eksekutif.













