Dia menyarankan kepada tim peliput yang notabene semuanya anggota Kodim Demak, jangan terpaku dengan acara seremonial. ”Cari sisi lain dari pelaksanaan TMMD, perbanyak wawancara dengan warga untuk minta tanggapan sejauh mana manfaat dari pelaksanaan TMMD,” pesan Dandim Abi Kusnianto.
Editor : Red













