Nusantara

Rumah Berdinding Triplek Ini Juga Akan Direhab TNI

×

Rumah Berdinding Triplek Ini Juga Akan Direhab TNI

Share this article

 

KORDANEWS – Rumah berdinding triplek milik Muji Rizkiyanto di Dukuh Duduk RT 3/ RW 4, Desa Kalikondang, Kecamatan Demak kota, juga akan direhab TNI Satgas TMMD Reguler ke 105 Kodim 0716/Demak.

 

Sebelum memulai prehaban, sejumlah Satgas mendatangi rumah tersebut, kepada pemiliknya, Muji, TNI sosialisasi sekaligus minta agar pemilik rumah bersiap-siap memindahkan barang-barang karena proses perehaban akan segera dimulai.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *