Nusantara

Ketika Anak-anak Tantang Main Bola Satgas TMMD

×

Ketika Anak-anak Tantang Main Bola Satgas TMMD

Share this article

”Karena maksud tantangan itu mereka ingin lebih akrab dengan kami-kami anggota Satgas TMMD, dengan senang hati kami layani untuk main bola bareng,” ungkap PRada Sholikul, anggota Satgas dari Yon Arhanud 15, Semarang.

 

Menurutnya, dipertandingan sepak bola itu tidak ada yang kalah maupun yang memang. Hanya para Satgas merasa senang bahwa kedekatan anak-anak desa sasaran dengan para TNI semakin lekat dengan adanyanya gelaran TMMD.

 

 

Editor : Redaksi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *