Nusantara

TNI Tanamkan Jiwa Disiplin Kepada Anak-Anak SD

×

TNI Tanamkan Jiwa Disiplin Kepada Anak-Anak SD

Share this article

KORDANEWS — Sejumlah TNI anggota Satgas TMMD Reguler ke-105 Kodim 0716/Demak, meluangkan waktu blusukan ke SD-SD yang ada di desa sasaran, Desa Kalikondang Kecamatan Demak Kota. Hal itu dilakukan untuk menanamkan jiwa disiplin kepada anak-anak sejak usia dini.

 

 

Seperti yang dilakukan Serma Paijan, satgas TMMD Kodim Demak yang sehari-harinya berposisi sebagai Babinsa Kalikondang. Di sela-sela menghandel pekerjaan TMMD lainnya ia menyempatkan blusukan ke sejumlah SD, masuk ke ruang kelas untuk memberi motivasi kepada, terutama murid kelas 1 yang baru memulai mengenyam pendidikan di Sekolah Dasar.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *