PeristiwaSumsel

Satu Dari Tiga Pelaku Begal Berhasil Diringkus Polsek Ilir Timur I

×

Satu Dari Tiga Pelaku Begal Berhasil Diringkus Polsek Ilir Timur I

Share this article

” Modus pelaku memesan ojek online ketika dapat, kemudian saat korban nya memberikan hlem pelaku ini berpura-pura memarahi korban kemudian langsung merampas hendpone saat akan lari. Pelaku di kejar oleh korban sehingga ia terjatuh tidak berhasil mengambil,” ujarnya

Kemudian pelaku pulang mengambil pisau dan membatu teman nya yang sedang di cekik oleh korban. Langsung menusuk korban di bagian lengan nya kemudian langsung lari, hingga saat ini korban mesih menjalani perawatan intensif di RS pelabuhan.

” Sementara Jul mengatakan dia hanya disuruh oleh teman nya Iyan melakukan penusukan terhadap korban, hanya menusuk dia di bagian lengan tangan nya saja pak,” pungkasnya. (Dik)

 

Editor : Chandra.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *