Nusantara

Peduli Lingkungan, Dandim Pelopori Penghijauan di Desa TMMD

×

Peduli Lingkungan, Dandim Pelopori Penghijauan di Desa TMMD

Share this article

 

KORDANEWS – Untuk menjaga keseimbangan dan ekosistem, Dandim 0716/Demak, Letkol Inf. Abi Kusnianto, mempelopori penghijauan di desa sasaran TMMD Reguler ke-105, Desa Kalikondang Kecamatan Demak Kota.

 

 

Aksi penghijauan dengan menanam berbagai jenis tanaman buah-buahan di sepanjang lokasi sasaran fisik pembangunan jalan itu dipimpin langsung oleh Dansatgas TMMD, Letkol INf. Abi Kusnianto . Berbagai macam tanaman buah ditanam, diantaranya Sukun, Blimbing dan Klengkeng.

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *