Nusantara

Puluhan Rangka Rumah Telah Diselesaikan TNI Satgas TMMD Ini

×

Puluhan Rangka Rumah Telah Diselesaikan TNI Satgas TMMD Ini

Share this article

Bak seorang tukang kayu profesional, Sertu Mahmudin dengan cekatan dan percaya diri mendorong alat penghalus kayu sampai berulang-ulang hingga kayu tersebut sampai halus.

 

Sebetulnya kepandaian saya menukang karena darah dari ayah saya. Alhamdulilah, Tentara yang mempunyai keahlian tukang kayu bisa bermanfaat membantu rakyat di lokasi TMMD seperti di Desa Kalikondang ini,” paparnya.

 

 

Editor : Redaksi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *