Nusantara

Sosok TNI Yang Berandil Besar Di Pengecoran Jalan

×

Sosok TNI Yang Berandil Besar Di Pengecoran Jalan

Share this article

Saat berada di lapangan, ia selalu terdepan. Dengan keahlian khusus yang lebih matang setiap mengambil keputusan dan bertindak sehingga dalam pembangunan pengecoran bisa cepat selesai.

 

 

”Serka Sarmisi memang bisa dipercaya sebagai ketua tim di lapangan. Sosok yang cukup biasa memberi kebanggaan pada teman-temannya. Ini sebuah tauladan yang baik dan perlu dicontoh oleh anggota satgas lainnya,” ungkap Serti Bardo, salah satu anggota Satgas TMMD.

 

 

Editor: Redaksi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *