HeadlineSumsel

Gubernur Sumsel Akan Kembali Adakan Solat Istiqo, Pada Rabu Mendatang

×

Gubernur Sumsel Akan Kembali Adakan Solat Istiqo, Pada Rabu Mendatang

Share this article

 

 

Sementara itu Plt Kepala Biro Kesra Provinsi Sumsel Iqbal Ali Syahbana menjelaskan, Solat Istiqo akan di adakan hari rabu (18/9/2019) mendatang. Dirinya juga mengintruksikan agar sebelum mengadakan solat melakukan puasa Sunah selama 3 hari.

 

 

“Biar lebih afdhol solatnya, puasa sunah dulu selama 3 hari,” terang Iqbal.

 

 

Untuk pelaksanaan solat akan tetap laksanakan di Griya Agung atau rumah dinas Gubernur Sumsel. Serta Gubernur Sumsel akan tetap mengajak seluruh kalangan baik dari ASN, tokoh agama, dan lapisan masyarakat agar dapat mengikuti solat Istiqo.

 

 

 

“Seluruh masyarakat bisa mengikuti solat ini, semoga doa kita di kabulkan dan hujan bisa di turunkan agar kabut asap bisa hilang,” tukasnya. (Ab)

 

 

 

Editor : Jhonny

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *