Wardoyo (43), salah satu warga Dusun Jenekan lainnya menyambut positif dengan ide tersebut dan menyarankan untuk segera disampaikan ke pihak TNI Kodim Boyolali. ”Segera disampaikan ke Pak Tentara, bahwa warga ikhlas jika memang pohon bambu milik warga harus dipotong demi lancarnya pengecoran jalan,” tutur Wardoyo.
Editor : Redaksi













