KORDANEWS – Disaat merehab sejumlah warga Desa Sangup, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, dengan dibantu warga Satgas TMMD Reguler ke-106 Kodim 0724/Boyolali memanfaatkan genteng lama yang masih bagus.
Seperti halnya saat merehab rumah Widodo di Dukuh Kembangrowo. Karena kondisi sebagian besar genteng masih dalam kondisi bagus, genteng-genteng itu dipasang lagi. Sementara untuk kekurangannya akan diganti yang baru.













