Yogi menambahkan, dalam kegiatan TMMD ini untuk kegiatan non fisik, jajarannya juga turut terlibat dalam penyuluhan berbagai program pemerintah kepada masyarakat sekitar. Semisal, terkait KDRT, Trafficking, penaggulangan HIV/AIDS, sosialisasi bahaya Narkoba, penyukuhan wawasan kebangsaan, hingga terkait ketahanan pangan.
“Kegiatan non fisik juga bagian dari TMMD ke-106, yang juga menyentuh sosial kemasyarakatan,” tuturnya.
editor : red













