Nusantara

Semua Rehab RTLH Juga Ditinjau Tim Wasev Itdam

×

Semua Rehab RTLH Juga Ditinjau Tim Wasev Itdam

Share this article

 

KORDANEWS – Tidak ketinggalan tim Wasev dari Itdam IV/Diponegoro yang melakukan peninjauan pelaksanaan TMMD Reguler ke-106 Kodim 0724/Boyolali, Desa Sangup, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, juga menyempatkan tinjau semua perehabpan RTLH milik warga setempat.

 

 

Salah satu perehabpan RTLH yang sempat disambangi oleh Ketua Tim Wasev yang diketuai Kolonel Inf. Ignatius Wiwoho itu adalah rumah milik Pomo, salah satu warga Desa sangup dimana proses perehabpannya sudh selesai.

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *