”Ditampilkan di arena kegiatan yang berskala nasional, TMMD, tentu membuat kami banggadan terhormat. Harapannya, nantinya Kodim Boyolali mau menjembatani ke Pemkab Boyolali agar ada pembinaan bagi kesenian lokal yang ada di Desa Sangup,” papar Djoko.
Editor : Redaksi













