Nusantara

Pahlawan Kecil” Yang Aktif Bantu TNI di Lokasi TMMD

×

Pahlawan Kecil” Yang Aktif Bantu TNI di Lokasi TMMD

Share this article

 

KORDANEWS – Namanya Andy (13), murid kelas 6 SD dari Dusun Gadon RT 4/ Rw 7, Desa Tambakselo, Kecamatan Wirosari, Kabupaten Grobogan. Dialah sosok kecil yang sejak hari pertama pelaksanaan TMMD di desanya, selalu membantu Tentara yang tengah merehab Mushola di pedusunannya.

Menurut Babinsa Tambakselo, Serda Suparman, sejumlah anggota Satgas tak kuasa untuk menolak tawaran dari seorang anak yang bernama Andy itu. Setiap hari terus merangsek di lokasi perehaban Mushola dan membantu pekerjaan ringan yang ada.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *