Sumsel

Mulai Senin, ASN Pemprov Ganti Seragam

×

Mulai Senin, ASN Pemprov Ganti Seragam

Share this article

KORDANEWS – Pj Gubernur Sumatera Selatan Hadi Prabowo menginstruksikan
kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkugan Pemerintah Provinsi
(Pemprov) Sumsel untuk mengenakan seragam kuning kaki mulai, Senin (1/10).

“Seragam kuning kaki itu menunjukan identitas dari pemerintahan daerah.
Jadi, yang penting dalam seminggu itu ada satu hari pakai seragam kuning
kaki,” kata Hadi saat diwawancari di Kantor Gubernur Sumsel, Jumat (28/9).

Hadi menjelaskan, Kebijakan tersebut tertuang dari menindaklanjuti hasil
rapat dengan Penjabat Gubernur Sumsel pada 25 September kemarin.

Selain itu, kebijakan tersebut diambil bukan untuk memperbaharui tetapi
lebih kemengembalikan pada posisi yang lebih pas. Mengingat seragam kuning
kaki itu menunjukan identitas dari pemerintahan daerah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *