Nusantara

Semakin Tancap Gas Begitu TMMD Dimulai

×

Semakin Tancap Gas Begitu TMMD Dimulai

Share this article

 

KORDANEWS – Personil Satgas TMMD Reguler ke-105 Kodim 0716/Demak dan warga desa sasaran, Desa Kalikondang, Kecamatan Demak Kota, semakin tancap gas di pembetonan jalan yang menghubungkan Dukuh Krajan dengan Dukuh Prigi.

Menurut Pasiter Kodim Demak, Kapten Inf. Mulyadi, begitu TMMD secara resmi dibuka, jumlah personil yang diterjunkan di pembetonan jalan Dukuh Prigi ditambah. Diharapkan pelibatan warga juga semakin bertambah, supaya pekerjaan cepat selesai.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *